PENGARUH RELIGIUSITAS, PENDAPATAN DAN PROMOSI TERHADAP MINAT MASYARAKAT MENABUNG DI BANK SYARIAH DENGAN PENGETAHUAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus Pada Masyarakat Kec. Suruh Kab. Semarang)

PUTRI, AYU (2021) PENGARUH RELIGIUSITAS, PENDAPATAN DAN PROMOSI TERHADAP MINAT MASYARAKAT MENABUNG DI BANK SYARIAH DENGAN PENGETAHUAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus Pada Masyarakat Kec. Suruh Kab. Semarang). [["eprint_typename_skripsi" not defined]]

[img] Text
SKRIPSI_AYU PUTRI_63010170127_FIKSSS.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh religiusitas, pendapatan dan promosi terhadap minat masyarakat menabung di bank syariah dengan pengetahuan sebagai variabel Intervening. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan populasi masyarakat Kec. Suruh Kab. Semarang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling yang berjumlah 100 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan diolah menggunakan alat bantu SPSS versi 22. Alat analisis yang digunakan uji instrument, uji statistik, uji asumsi klasik dan path analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa religiusitas berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap minat menabung, pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung, promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung, pengetahuan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung, religiusitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengetahuan, pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengetahuan, promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengetahuan, pengetahuan memediasi pengaruh religiusitas terhadap minat menabung, pengetahuan memediasi pengaruh pendapatan terhadap minat menabung dan pengetahuan memediasi pengaruh promosi terhadap minat menabung. Kata Kunci: Religiusitas, Pendapatan, Promosi, Minat Menabung, Pengetahuan

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: Ilmu Ekonomi,Politik, Sosial, Budaya dan Pertahanan Negera > Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 04 Nov 2021 22:23
Last Modified: 04 Nov 2021 22:23
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/12001

Actions (login required)

View Item View Item