eningkatan Hasil Belajar IPA pada Topik Klasifikasi Materi dan Perubahannya melalui Metode Eksperimen pada Siswa Kelas VII SMP N 7 Kota Salatiga Tahun Pelajaran 2018/2019.

Fitriyah, Uswatun (2019) eningkatan Hasil Belajar IPA pada Topik Klasifikasi Materi dan Perubahannya melalui Metode Eksperimen pada Siswa Kelas VII SMP N 7 Kota Salatiga Tahun Pelajaran 2018/2019. Other thesis, IAIN SALATIGA.

[img] Text
SKRIPSI FIX.pdf

Download (8MB)

Abstract

ujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar IPA pada topik klasifikasi materi dan perubahannya melalui metode eksperimen pada siswa kelas VII SMP N 7 Kota Salatiga tahun pelajaran 2018/2019. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Langkah-langkah dalam PTK ini adalah perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi yang dilakukan dalam dua siklus. Objek penelitian ini adalah siswa kelas VII D sebanyak 26 siswa dan satu guru kolaborator yaitu Bapak Sugiharto. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peningkatan hasil belajar IPA pada topik klasifikasi materi dan perubahannya melalui metode eksperimen pada siswa kelas VII SMP N 7 Kota Salatiga terdapat peningkatan,hasil pra siklus menunjukan siswa yang tuntas sebanyak 9 siswa dalam persen sebesar 34,6 %. Pada siklus I siswa yang tuntas sebanyak 15 siswa dalam persen sebesar 58 %. Sedangkan pada siklus II siswa yang tuntas sebanyak 23 siswa dalam persen sebesar 88,4 % dengan peningkatan siklus I ke siklus II 30,4 %.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Biografi dan Sejarah
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Tadris IPA
Depositing User: Unnamed user with email bimoharyosetyoko@iainsalatiga.ac.id
Date Deposited: 13 Apr 2019 02:42
Last Modified: 13 Apr 2019 02:42
URI: http://e-repository.perpus.uinsalatiga.ac.id/id/eprint/5381

Actions (login required)

View Item View Item